Portal PPID
Badan Pusat Statistik

Setiap orang berhak memperoleh Informasi Publik sesuai dengan UU No. 14 Tahun 2008. Website PPID BPS menyediakan Informasi Publik Berkala, Setiap Saat, Serta-merta, dan Informasi lainnya.
Informasi
Berkala
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara berkala
Informasi
Serta-merta
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara serta merta tanpa penundaan
Informasi
Setiap Saat
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan setiap saat
Informasi
Dikecualikan
Pengecualian informasi harus didasarkan pada pengujian konsekuensi
Standar
Layanan
Standar yang berlaku pada Layanan PPID
Laporan
dan Regulasi
Kumpulan Laporan dan Regulasi yang tersedia


E-FORM

Pengajuan Informasi Publik
Kini Lebih Mudah

Ajukan permohononan Informasi Publik, atau keberatan Informasi Publik dengan mengisi E-Form secara online.

Ajukan
Permohonan Informasi →
Ajukan
Keberatan Informasi →

Berita Kegiatan BPS

Open Recruitment Calon Mitra Statistik BPS Kabupaten Kepulauan Seribu 2024

Dirilis pada 01 November 2023Statistik Lain

BPS Kabupaten Kepulauan Seribu membuka kesempatan bagi Anda untuk menjadi Mitra Statistik BPS Kabupaten Kepulauan Seribu 2024. Rekrutmen terdiri dari 3 tahapan seleksi yaitu:1. Pendaftaran (1-5 November 2023)Pendaftaran melalui website https://mitra.bps.go.id2. Seleksi Administrasi (5-20 Nov 2023)Seleksi Administrasi melalui aplikasi SOBAT BPS dapat didownload pada aplikasi PLAYSTORE3. Tes Kompetensi (16 Nov-29 Nov 2023)Calon Mitra Statistik yang berstatus “Diterima: mengakses menu “Tes Kompetensi” untuk memilih jadwal sesi Tes Kompetensi. Calon Mitra hanya dapat memilih satu kali sesi ujian, dan tidak dapat merubah sesi. Tes kompetensi terdiri dari 30 soal yang dikerjakan selama 60 menit.4. Pengumuman Hasil Rekrutmen (30 Nov-3 Des 2023)BPS melakukan penyelesaian akhir data Calon Mitra Statistik dengan kriteria penilaian khusus yang telah ditetapkan.Registrasi dapat dilakukan melalui Aplikasi Sobat BPS yang dapat didownload melalui Google Playstore atau dapat diakses melalui tautan https://mitra.bps.go.id/ .Berikut tahapan registrasi:Melakukan registrasi akun baru dan melakukan aktivasi akun (Bagi Calon Mitra Statistik yang belum terdaftar di Aplikasi Sobat)Melakukan login dan melengkapi data profil (mengunggah KTP, foto terbaru, dan ijazah pada Sobat)Mendaftar pada kegiatan “Rekrutmen Mitra BPS 2024-Pendaftaran”.Persyaratan Calon Mitra Statistik sebagai berikutBukan Aparatur Sipil NegaraSehat jasmani/rohaniDisiplin dan berkomitmenBersedia bekerja terikat kontrakBersedia mengikuti pelatihan (jika ada)Mampu berbahasa Indonesia dengan baik serta membaca dan menulis huruf latinMampu berkomunikasi dengan baikDiutamakan berpendidikan minimal tamat SMA/sederajatDiutamakan berdomisili di DKI JakartaDiutamakan berumur 18 s.d. 50 tahun pada saat registrasiDiutamakan memiliki, menguasai, dan dapat menggunakan komputer/gadget/tablet/smartphoneDiutamakan memiliki dan mampu mengendarai kendaraan bermotorDiutamakan berpengalaman dengan kegiatan sensus/survei di BPSMampu bekerjasama dan berkoordinasi dengan anggota tim, pegawai BPS, Aparatur Desa/Kelurahan, Ketua/Pengurus SLS, dan lain-lain.

Pejabat Pengelola
Informasi dan Dokumentasi

BPS Kabupaten Kepulauan Seribu

Kantor : Jl. Ikan Betok Putih Rt. 004 Rw. 05 Pulau Pramuka Kecamatan Kepulauan Seribu Utara Kepulauan Seribu 14530
Kantor Penghubung : Jl. Cempaka Putih Tengah XIV Rt. 008 Rw. 05 No. 10B
Kelurahan Cempaka Putih Timur, Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat 10510
e-mail : bps3101@bps.go.id
website : https://kepulauanseribukab.bps.go.id

Ikuti Kami
di Media Sosial